hujan.... selalu membawa sejuta kenangan masa lalu. entah itu kenangan yang pengen kita inget atau kenangan yang bener-bener pengen kita lupain. sudah hujan kesekian di Malang, sejak statusku berubah menjadi mahasiswa Universitas Brawijaya, sejak awal bulan ini....
hujan selalu mengingatkanku pada masa-masa SMA :) SMAN 1 Malang, how I miss that place so much :') I miss all my friends, teachers, and others things there. gak pernah bosen kalau udah ngomongin masa-masa SMA, apalagi yang berhubungan dengan hujan..
selalu ada momen indah saat hujan di smansa. hujan membuatku dan teman-temanku semakin dekat. ya... kita gak bakal pulang sebelum hujan reda, meskipun kita bawa mantel atau payung. biasanya kita nongkrong di depan kelas atau di kantin. ngobrolin ini itu, nggosip, dan curhat-curhatan. biasanya juga sering ditemenin sama indomie pak sobar dan segelas teh. I can't explain all moment because there's many bautiful memory :')
hujan selalu meningatkanku sama seseorang. ini kenangan yang seharusnya sudah lama aku abaikan. tapi akhir-akhir ini kenangan itu sering menampakkan diri :' should I happy? or I should sad? hmm... I don't know.. yang jelas akhir-akhir ini aku sering merindukan dia, rindu yang bercampur rasa sakit :' sungguh aku gak pengen ini..... :'))
but, kalau perasaan udah ngomong, apa ada yang bisa berbohong? :')
No comments:
Post a Comment